Author name: Pandu Maulana

Pakai Insulin, Apakah Sudah Parah? 5 Mitos yang Tidak Benar Tentang Insulin

idCare – Penyakit diabetes melitus tipe 2 adalah penyakit yang progresif, dalam arti dalam perjalanannya dapat mengalami perburukan. Kadar gula darah yang tinggi yang berlangsung dalam waktu yang lama dapat menyebabkan kerusakan dari organorgan tubuh lainnya sehingga memerlukan pengobatan untuk mengontrol gula darah. Pengontrolan gula darah ini sangat penting untuk mencegah terjadinya berbagai macam komplikasi …

Pakai Insulin, Apakah Sudah Parah? 5 Mitos yang Tidak Benar Tentang Insulin Selengkapnya »

Menu Sarapan Rendah Gula

idCare.id – Sarapan merupakan salah satu rutinitas pagi yang penting untuk dipenuhi, tak terkecuali bagi para diabetesi. Pasalnya, sarapan berguna untuk memberi persediaan energi yang cukup bagi tubuh sebelum mulai beraktivitas. Namun, tetap pertimbangkan aturan menu sarapan untuk diabetes agar bisa menyuplai energi tanpa membuat gula darah naik. Lantas, apa saja yang harus diperhatikan? Berikut …

Menu Sarapan Rendah Gula Selengkapnya »

3 Cara Menghindari Absen Kerja Karena Sakit

idCare.id – Musim penghujan dapat menyebabkan rendahnya daya tahan tubuh seseorang. Cuaca yang kebanyakan dingin dapat mengakibatkan perkembangan bakteri tidak baik. Jadi tidak mengherankan ketika musim ini datang, banyak orang yang mendadak menjadi demam atau flu, meski hanya karena tertular dari teman kantor atau juga keluarga. Oleh sebab itu, sebaiknya setiap orang perlu memberikan perhatian …

3 Cara Menghindari Absen Kerja Karena Sakit Selengkapnya »